Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)

Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)
Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)
Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)
Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)
Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)

Lai Ming Hotel Cosmoland berbintang 2.5 ini menawarkan kenyamanan kepada Anda baik untuk keperluan bisnis maupun berwisata di Singapura. Menawarkan berbagai fasilitas dan layanan, hotel menyediakan semua yang Anda butuhkan untuk bermalam dengan nyaman. Fasilitas-fasilitas seperti layanan kamar 24 jam, WiFi gratis di semua kamar, toko serbaguna, layanan kebersihan harian, layanan pos tersedia untuk Anda nikmati. Bersantailah di kamar Anda yang nyaman dan beberapa kamar dilengkapi dengan fasilitas seperti televisi layar datar, cermin, handuk, ruang penyimpanan pakaian, akses internet WiFi (gratis). Hotel ini menawarkan berbagai pilihan rekreasi. Lai Ming Hotel Cosmoland menggabungkan keramahan yang hangat dengan suasana yang indah untuk membuat kunjungan Anda di Singapura tak terlupakan.

Nama Hotel
Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)
Star Rating
Alamat 424 Geylang Road, (Free children stay, Mineral Water, Wifi)
Kota Singapura
Negara Bagian / Provinsi Singapore
Negara Singapura
Tahun Dibuka 1950
Tahun Direnovasi 2000
Jumlah Kamar 70
Jumlah Lantai 4
Check In 12:00 PM
Check Out 01:00 PM
Harga mulai IDR 1,078,631

Tentang Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)

Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified) adalah sebuah hotel bintang 3 yang berada di Singapura. Hotel ini didirikan pada tahun 1950 dan telah mengalami renovasi pada tahun 2000. Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified) memiliki 70 kamar yang tersebar di 4 lantai.

Check-in di Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified) dimulai pada pukul 12:00 PM dan checkout pada pukul 01:00 PM. Harga kamar mulai dari IDR 1,078,631.

Tempat-Tempat di Sekitar

Lokasi Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)

424 Geylang Road, (Free children stay, Mineral Water, Wifi)
389395

Ulasan untuk Lai Ming Hotel Cosmoland (SG Clean Certified)

Allevia
23 Juli 2019, 02:06

You get what you paid.

Menurut saya hotel budget ini termasuk murah.

Dengan kondisi kamar luas 27-32 m2, untuk family rooms. Yang biasanya saya menemukan 12-15m2 untuk hotel budget di singapore.
Harga pun termasuk lebih murah compared to another 81 hotel singapore.
Jadi, bagi keluarga yang hanya stay di hotel saat malam, daripada guesthouse atau hostel, hotel ini bisa dijadikan alternatif.
Sarapan roti, teh, kopi disediakan.

But dont expect too much.
Ruangan kamar yang saya dapatkan lembab, kasur alakadarnya, bahkan per kasur pun terasa.

Suggestion:
Selimut juga alakadarnya, so If you want to stay here, i suggest you to bring 'kain bali' sebagai selimut atau alas kasur.
Karena ruangan pengap, jadi lebih baik oles oles essential oil dulu di alas kasur dan bantal sebelum pergi meninggalkan hotel dan sebelum tidur.
Tidak ada lift, jadi tidak direkomendasikan untuk pengunjung yang membawa lansia atau difable.

Teguh Wijayanto
23 Juni 2019, 02:53

Jika bermaksud mencari penginapan dengan kenikmatan beristirahat yang memukau, hotel ini tentu bukan pilihan.
Dengan maksud sebagai tempat transit semalam, saya bisa merebahkan diri tanpa bermimpi di tempat ini.
Dengan harga IDR mencapai angka 900 an ribu, fasilitas upacara penyambutan terlalu minim dibanding hotel2 di indonesia pun kondisi kamar beserta ubarampenya.
Sebagai orang yang alergi bau nikotin dan binatang lalat, saya di sini terbebas dari hal itu selama transit.
Breakfast...hmmm ..cukuplah untuk ganjal perut.
Enaknya, transportasi dekat mrt, bus dan taxi.

Maya Caroline
09 Agustus 2019, 17:00

Ini ke dua kalinya saya menginap disini ketika berkunjung ke Singapore. Kamar cukup luas dengan harga hotel yang hanya 500Rb an dan sudah mendapatkan breakfast berupa roti bakar dan teh / kopi. Lokasi terjangkau dan dekat dengan stasiun MRT Aljuined dengan hanya berjalan 10 menit. Di sekitar hotel juga banyak supermarket dan penjual makanan yang murah.

Adi Wiyono
26 Oktober 2019, 12:18

Dapet lantai 2 dan harus naik tangga, klo di Indonesia sih ini losmen lebih tepatnya, ga ada air panas, AC kamarnya ga dingin, televisi ga nyala, ga dapet toiletries ga ada room service dan bell boy jg, jd angkat2 koper sendiri ga dibantuin. Oh iya yg bikin kecewa jg sarapannya cuma roti tawar pake selai aja ?
Kelebihannya cuma di ukuran kamar yg termasuk luas utk hotel budget di Singapura.

Citra Larasati
27 Februari 2019, 03:59

Dibilang menyenangkan, ya menyenangkan karena Hotelnya dekat banget dengan MRT ALjuneid. tidak perlu waktu lama untuk kesana jalan kakipun juga tidak capek. kemudian banyak pilihan makanan halal di dekat sana. Ada supermarkert seperti Alfamidi ato Indomaret gitu juga.

Hotelnya memang di pinggir jalan, mudah dicari. Proses check in juga sangat mudah. Sayangnya karena hotelnya lama, tidak ada tangga ke atasnya. dan kebetulan saya itu dapat di lantai paling atas sendiri yaitu lantai 4. Ampun ampn deh naik ke atas mati mati ayam. heheheheeee... Oh ya waktu check in kita dapat air mineral loh 4 botol

Waktu itu saya dapat kamar nomer 47. Pesannya untuk 3 orang tapi malah dapat yg 4 ranjang. kamarnya luas, kamar mandinya juga luas. ada gayungnya, sabunnya dan samponya juga tersedia wangi. ada bathupnya juga sayangnya tidak ada tutupnya sehingga ya tidak bisa mandi di bathup. tapi showernya tersedia air hangat termasuk wastafelnya. mantaplah untuk ketersediaan tersebut. Tissuenya juga ada, kalo kurang bisa ambil di bawah. ACnya dingin banget, AC lama jadi pengaturannya sudah tidak bisa, jadi kalo tengah malam kedinginan silahkan dimatikan saja. tapi untuk selimut dan handuk ada kg tersedia. cuma tidak diganti tiap hari seperti hotel kita di Indonesia. Di kamar juga tersedia hanger untuk menggantung baju. Ada cangkir tapi tidak ada heater ya saudara saudara.
Kalo pengen air panas silahkan ke restaurant hotel di bawah. disana tersedia 24 jam air panas tinggal pencet aja dispenser. Mau bikin mie gelas/pop mie ato membuat kopi teh bisa langsung kebawah. Sarapannya hanya roti selei sarikaya dan margarin plus kopi dan teh saja. Kalo pengen nasi tinggal cari disekitaran macam ragam sudah ada seperti bebek, nasi padang, nasi lemak. KAlo langganan saya kemaren di Stasiun Aljuned. Nasi lemak dan jus buah.

Di Kamar bantalnya juga sdh ada dan nyaman, tapi tidak tersedia guling ya. Terus ada TV tapi entah remotenya kemana. JAdi kalo mau lihat TV ya tinggal dilihat aja pentelengin tuh TV karena gak bs dihidupin. Ada tempat sampah juga, kalo menginap disana tempat sampah kalo pagi dikeluarkan biar bisa dibuang karena tidak ada layanan room service deh waktu sy tingggal disana.

dan... Waktu check out dapat souvenir gantungan kunci ala ala china

Rating