iVilla by Ekosistem

iVilla by Ekosistem
iVilla by Ekosistem
iVilla by Ekosistem
iVilla by Ekosistem
iVilla by Ekosistem
Nama Hotel
iVilla by Ekosistem
Star Rating
Alamat Jalan Petitenget
Kota Bali
Negara Bagian / Provinsi Bali
Negara Indonesia
Jumlah Kamar 8
Check In 02:00 PM
Check Out 12:00 PM

Tentang iVilla by Ekosistem

iVilla by Ekosistem adalah sebuah hotel bintang 5 yang berada di Bali. iVilla by Ekosistem memiliki 8 kamar yang tersedia untuk tamu.

Check-in di iVilla by Ekosistem dimulai pada pukul 02:00 PM dan checkout pada pukul 12:00 PM.

Tempat-Tempat di Sekitar

Lokasi iVilla by Ekosistem

Jalan Petitenget
80361

Ulasan untuk iVilla by Ekosistem

Beni Hanafie
22 Maret 2022, 10:07

Private villa, suasana tenang dan nyaman dengan segala fasilitas dan service yg baik tetapi.perlu peningkatan keamanan dengan CCTV terutama pada lorong jalan masuk Villa.

Sigit Susetyo
24 Oktober 2020, 01:16

Villanya sangant nyaman. Saya 3 malam 4 hari di sini. Private kolamnya cukup besar, asri. Kamar mandi luas. Pelayanan staff samgat ramah dan responsif. Dipinjami sepeda kapan aja. Lokasi dekat ke pantai jalan kaki 15 menit. Sekitar banyak tempat makan, bar dan club. Makanan sangat standart, sepertinya efek penghematan masa pandemi. Jadi tidak begitu masalah. Kesimpulan sangat memuaskan.

Dayu Diah
25 September 2020, 03:02

Sudah lama iVilla ada di bucket list sayaDan violaa, akhirnya bisa juga kesini on my birthday!Room melampaui ekspektasi saya, namun kolam renangnya perlu diperhatikan lagi.Ms. Wahyuni melayani saya dengan sangat baik (appreciate it) dan standart iVilla benar-benar mengesankan!Karena saya adalah orang yang sangat detail , saya tahu ini villa pertama saya yang towelnya diikat menggunakan pita dan sangat cantik + rapiTerlihat semua dikerjakan dengan hati dan villa di maintain dengan baikNote : wifi sempat trouble tidak bisa connect, tapi akhirnya it's working, speaker Bose-nya tidak bisa connect ke bluetooth saya but that's okayMie Gorengnya enak, pegawai ramah, dan yang paling penting stay disini serasa seperti ada di Ubud , tidak seperti di Seminyak :D (hening dan damai)Will be back soon!Thankyou for the staff who serve my breakfastThankyou iVilla

angga_ pleso
18 Mei 2021, 12:15

Saya punya pengalaman buruk di sini,Seorang scurity penjaga malam dng kepalanya yg agak botak mencoba mengambil toping yang saya berikan ke driver ojol yg telah memberikan pelayanan yg memuaskan bagi saya,Mohon untuk manajemen staff seperti itu di berikan gajih lebih agar GK minta hak orang lain, kasian orang kerja malam/dini hari kok malah dia palak in,

Supriadi
24 April 2021, 11:52

Kamarnya nyaman dan cozy banget, living room terpisah dan alat dapurnya lengkap. Kamar mandinya apalagi luas banget. Bakalan kembali lagi kesinj klo ke Bali.

Rating