The Forty Eight Resort Private Pool Villa

The Forty Eight Resort Private Pool Villa
The Forty Eight Resort Private Pool Villa
The Forty Eight Resort Private Pool Villa
The Forty Eight Resort Private Pool Villa
The Forty Eight Resort Private Pool Villa
Nama Hotel
The Forty Eight Resort Private Pool Villa
Star Rating
Jaringan Hotel Diana Group
Brand Diana Group
Alamat Jalan Ratna no. 92, Ungasan, Kec. Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali 80361.
Kota Bali
Negara Bagian / Provinsi Bali
Negara Indonesia
Jumlah Kamar 1
Check In 2AM
Check Out 11AM

Tentang The Forty Eight Resort Private Pool Villa

The Forty Eight Resort Private Pool Villa adalah sebuah hotel bintang 3 yang berada di bawah brand Diana Group dan jaringan hotel Diana Group. The Forty Eight Resort Private Pool Villa memiliki 1 kamar yang tersedia untuk tamu.

Check-in di The Forty Eight Resort Private Pool Villa dimulai pada pukul 2AM dan checkout pada pukul 11AM.

Tempat-Tempat di Sekitar

  • Sengkidu Beach (sekitar 2.2 KM)
    FHW3+3HC, Sea, Sengkidu, Bali, Indonesia
  • Pantai Bias Tugel (sekitar 7.6 KM)
    Pantai Bias Tugel, Padangbai, Kec. Manggis, Kabupaten Karangasem, Bali 80871

Lokasi The Forty Eight Resort Private Pool Villa

Jalan Ratna no. 92, Ungasan, Kec. Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali 80361.
80361

Ulasan untuk The Forty Eight Resort Private Pool Villa

sandra puspitasari
06 Desember 2022, 05:39

Kamar n area kamar mandi luas, pelayanan ramah cuman waktu check in / out tidak ada staff di Front office. Lokasi dekat jalan raya, dari luar nampak kecil to di dalam cukup luas. Disebelah hotel ada kolam teratai dan dekat dengan pantai

Eka Kumaladewi
12 Mei 2022, 02:35

I should said this is one of my favorite resort in Candidasa.Lokasi sangat strategis, tepat disebelah kolam lotus dan hanya beberapa langkah dari pantai. Tempatnya bernuansa tropis, banyak pohon kelapa dan palem yang rindang diarea resortnya. Kolam renangnya juga sangat spacious dan bersih meskipun resort ini baru re-opening.Kamarnya sangat luas dengan fasilitas yang lengkap dan juga design ala Eropa, dilengkapi juga dengan teras di samping kamar dan di belakang kamar. Kasurnya super nyaman, bisa bikin aku yang biasanya kebangun jam 6 pagi jadi jam 9 pagi saking enaknya kualitas tidur. Bathroomnya ada yang indoor dan outdoor juga.Breakfast super lengkap dan enak, but I think orange juicenya ditambah sirup jadi rasanya nggak seperti orange juice murni.Will be back as soonest!

Dwi Asmara Putra
02 Januari 2022, 00:33

Tempat yang nyaman untuk menginap.Dekat dengan pantai dan fasilitas pendukung wisita lainnya.Saya menginap di kamar superior pool view, kamarnya nyaman, lengkap, dan bersih. Tidak ada bathub, tapu shower dan air panas ada.Saat saya datang, hanya ada sedikit staff, jadi saya lumayan lama menunggu di lobby. Mungkin ini karena efek pandemi corona saat ini. Tetapi, staff tetap ramah dalam melayani.Untuk kolam renang cukup luas dan saat saya menginap ada debu jerami di kolam.

Rudy Tristiyono
13 Desember 2021, 00:56

Kamarnya lumayan besar dengan kamar mandi yang juga besar. Di belakang ada kebun dan meja kursi. Kamar menghadap ke kolam renang dengan rerumputan di sekitarnya. Yang suka olahraga air bisa bermain di kolam yang cukup besar atau jogging memutari kolam renang. Cocok untuk acara keluarga di akhir pekan atau musim liburan. Ada juga family room yang bisa digunakan keluarga yang memiliki anggota lebih banyak. Untuk yang mau staycation atau work from home, hotel ini lebih dari lumayan. Staffnya siap melayani setiap saat. Hanya kamar mandi perlu lebih dibersihkan. So far kami sekeluarga puas, ini kedua kalinya kami menginap. Jangan lupa untuk upload di instagram mereka untuk mendapatkan es krim gratis....Semoga ada member Hotel Review Indonesia sempat mencoba

Myanda Agatha Ginting
01 November 2021, 02:19

Resort secara keseluruhan suasananya adem dan sepi, cocok utk short staycation. Free breakfast dengan menu seperti di foto. Kolam renang rajin dibersihkan. Ruangan kamar bersih dan sepertinya perabotannya masih baru yaa. Fasilitasnya lengkap di dalam kamar. Pegawainya sedikit, mungkin karena masa pandemi. Oh iya, utk meningkatkan profesionalitas alangkah baiknya pegawainya berpakaian seragam agar lebih nyaman di pandang/tidak pakai baju biasa seperti rumahan.

Rating