Sandalwood Boutique Hotel

Sandalwood Boutique Hotel
Sandalwood Boutique Hotel
Sandalwood Boutique Hotel
Sandalwood Boutique Hotel
Sandalwood Boutique Hotel

Bermalamlah di Sandalwood Boutique Hotel untuk menemukan keajaiban dari Bandung. Menawarkan berbagai fasilitas dan layanan, hotel menyediakan semua yang Anda butuhkan untuk bermalam dengan nyaman. WiFi gratis di semua kamar, Wi-fi di tempat umum, tempat parkir mobil, layanan kamar, antar-jemput bandara dapat ditemukan di hotel ini. Bersantailah di kamar Anda yang nyaman dan beberapa kamar dilengkapi dengan fasilitas seperti televisi layar datar, akses internet - WiFi, akses internet WiFi (gratis), kamar bebas asap rokok, meja tulis. Beristirahatlah setelah seharian beraktivitas dan nikmati kolam renang luar ruangan, pijat, menunggang kuda, taman. Dengan layanan handal dan staf profesional, Sandalwood Boutique Hotel memenuhi kebutuhan Anda.

Nama Hotel
Sandalwood Boutique Hotel
Star Rating
Alamat Jl. Seskoau no.1
Kota Bandung
Negara Bagian / Provinsi West Java
Negara Indonesia
Tahun Dibuka 2013
Jumlah Kamar 12
Jumlah Lantai 3
Check In 02:00 PM
Check Out 12:00 PM
Harga mulai IDR 1,141,160

Tentang Sandalwood Boutique Hotel

Sandalwood Boutique Hotel adalah sebuah hotel bintang 4 yang berada di Bandung. Hotel ini didirikan pada tahun 2013. Sandalwood Boutique Hotel memiliki 12 kamar yang tersebar di 3 lantai.

Check-in di Sandalwood Boutique Hotel dimulai pada pukul 02:00 PM dan checkout pada pukul 12:00 PM. Harga kamar mulai dari IDR 1,141,160.

Tempat-Tempat di Sekitar

Lokasi Sandalwood Boutique Hotel

Jl. Seskoau no.1
40391

Ulasan untuk Sandalwood Boutique Hotel

Kartika Akbaria
05 Desember 2022, 10:03

Hotel suasana rumah yang super homy. Saya dan keluarga stay 2d1n di family room (3 dewasa + 2 anak).

Hal yg OK dari Sandalwood
+ suasananya bener2 homy banget. Mirip resort tgh hutan tapi tetap dengan fasilitas yg modern.
+ dekat dengan area wisata D'ranch di lembang (hanya 160m) dan alun2 lembang. Cukup strategis jika kita ingin melancong ke area wisata sekitaran lembang.
+ fasilitas cukup lengkap. Ada kolam renang, playground anak, taman untuk bersantai, cafe.
+ makanan bfast nya sederhana dan tidak terlalu banyak variasinya, tapi enak semua! Apalagi ditambah view dari resto yang bagus ke area taman. Saya juga pesan makanan dine in di kamar, dan enak2 semua dengan harga yang terjangkau.
+ untuk fam room, terhitung luas. Tiap kamar ada area santai outdoor masing2 di depannya.
+ proses check in dan check out sgt cpt.
+ IGable banget. Gak bosen ambil foto di tiap sudutnya.

Apa yang dipertimbangkan kalau akan balik stay di Sandalwood
- kamar lantai corak kayu tp sebenernya keramik. dingiiiiin banget jadinya. Bener2 sedingin itu. Kalau bawa anak, baiknya bawa kaos kaki agak banyak.
- parkiran gak luas. Mungkin hanya masuk 10-15 mobil saja. Tp dibantuin tukang parkir sih.
- air panas butuh waktu untuk ON. Kurleb 10 menitan.
- kolam renang air dingin. Akan lebih baik jika air hangat ya.

Rusnita Saleh
01 November 2022, 01:48

I have mixed feelings about this place. Kamarnya nyaman dan ada pinus gede di tengah-tengah..dengan wall yg sepenuhnya kaca (kita ambil family room) pandangan ke kolam renang dan resto lumayan bikin penat menghilang. Hanya saja gak terawat. Kolamnya berlumut.. Air hangatnya gak ada..muncul setengah jam setelah dibuka..itupun cuma 5 menit.. Di lembang yang suhunya 19 derjat dipaksa mandi air dingin bikin fileeeekk ..makanannya juga biasa aja..not my taste, kita akhirnya cari makan di cafe hotel lain. Parkirannya becek dan gak teratur, gada petugas yang bantu keluar masuk padahal ruas jalan itu sering rame. Overall compare to others, this place yet homie tapi is superoverpriced!

Gandi Siregar
28 Desember 2022, 04:11

Pengalaman menginap bersama keluarga 3d/2n yang sangat berkesan.

Rekomendasi karena:
1. Lingkungan yang luas, hijau dan banyak pohon cemara;
2. Dekat ke tempat wisata lembang The Ranch, Cikole, Floating Market, dll;
3. Kamar yang luas, terawat, terang dan bersih dengan tema Classic Europe,
4. Proses check-in dan check out yg cepat;
5. Suasana natal yg indah dengan pohon cemara, api unggun, furnitur 2 western, dsb.;
6. Udara yg sejuk n dingin;
7. Kolam renang yang bersih;
8. Breakfast yg beragam, bersih dan enak;
9. Banyak spot foto yang bagus
10. Staff hotel yg ramah dan sigap menolong.
11. Pemilik Hotel pak Billy yang ramah dan beberapa kali ngobroo dengan saya. ☺

ImprovementImprovement yang diperlukan:
1. Lift sebaiknya dipasang;
2. Air panas agar lebih cepat nyala;
3. Harga agar lebih kompetitif;

Thank u Sandalwood for being part of our Christmas Holiday. We will be back soon.

Diaz Harimansyah
10 Januari 2023, 01:47

Mau nginep dihotel yg anti mainstream..
Disini bisa jadi pilihannya..

Tampak luar gak nyangka, kl didalamnya ada pekarangan yg luas dan banyak pohon pinusnya..

Lobbynya, kayanya memang rumah utama pemilik yg disulap jd lobby dan resto for dinner lengkap dgn perapian ala ala belanda..

Ada 2 gedung hotel, gedung depan konsep kamarnya ke shabbychic, space kamarnya luas.. kamar tanpa AC tapi ademmmmmm banget, lantainya aja sampe dingin..
Tidur ditemani dgn suara jangkrik dan kodok, bikin tidur tambah lelap..

Breakfast di gedung baru dibagian belakang, resto di lt. 2 dgn konsep open air, dgn view pinus garden.. sumpah, hawanya adem bgt...

Pilihan menu breakfastnya mungkin bisa dibikin lebih variatif kali yaa..

Mostly, room dan services nya oke..

C S
02 Januari 2023, 09:59

Room nya bersih, rapih, suasanya nya feelslikehome.
Breakfast nya juga enak-enak
Minus nya suara knalpot sangat terdengar jelas, dan pas hujan deras ada suara seperti pintu terbanting berulang-ulang

Rating